01 November 2011

Help Palestine [hidayahnet] QURBAN KARENA SUNGKAN - DAGING QURBAN UNTUK SI KAYA

 

QURBAN KARENA SUNGKAN - DAGING QURBAN UNTUK SI KAYA
 
Bagi kebanyakan kita, berqurban adalah
1.       Membeli hewan qurban dan menyerahkan ke masjid atau panitia Qurban
2.       Mentransfer uang seharga hewan qurban kepada lembaga yang mengurus penyaluran qurban
Kebanyakan kita tidak menanyakan kemana akan disalurkan?
 
Meskipun kita tahu banyak saudara kita di pelosok yang jauh dari kecukupan, mereka tidak memakan daging kecuali pada saat Idul Qurban, tapi rasa sungkan kepada panitia setempat, menjadikan daging qurban tetap tersalur kepada mereka yang mampu untuk membeli daging setiap hari.
 
Ini realisasi jawaban seorang kenalan saya yang kaya, ketika beliau saya ajak menyalurkan qurbannya ke daerah minus. Waktu itu beliau menjawab , "wah saya tidak enak dengan takmir masjid di perumahan saya Mas, saya biasa menyalurkan di masjid itu, saya sungkan kalau tidak menyalurkan ke sana lagi."
 
Tahun ini teman-teman saya mencoba mengunjungi dahulu dan mendokumentasikan daerah yang akan menerima penyaluran qurban. Sebagian kecil hasil jepretan teman-teman saya, bias dilihat di http://lmimadiun.blogspot.com/2011/10/foto-daerah-penyaluran-qurban-tahun.html .
 
Foto-foto itu diambil BERHARI-HARI dari banyak tempat yang betul-betul minus dari 3 kabupaten yang berbeda. Kabupaten  Ngawi, Kabupaten Madiun dan Kabupaten Ponorogo. Teman-teman saya sudah membuat list daerah penyaluran, jika Anda memiliki kenalan atau keluarga di 3 kabupaten itu, bias Anda pastikan, apakah daerah tersebut betul-betul minus dan layak menerima. Silakan Anda lihat listnya di http://lmimadiun.blogspot.com/2011/10/daerah-penyaluran-qurban-lmi-cabang.html .
 
Satu lagi yang menurut saya luar biasa, teman-teman saya ini masih bias menyediakan hewan qurban dengan harga yang sangat terjangkau. Dengan Harga tersebut, hewan yang diqurbankan sudah memenuhi criteria dan sudah termasuk biaya operasionalnya. Penawaran harganya bias Anda lihat di http://lmimadiun.blogspot.com/2011/10/harga-paket-qurban-lmi-madiun.html .
 
Pembaca Budiman, jika Anda tertarik, silakan bergabung dengan teman-teman saya menyalurkan di daerah minus di 3 Kabupaten tersebut, jika tidak, saya hanya bias mengajak Anda untuk menyalurkan Qurban kepada yang betul-betul membutuhkan. jika Anda tertarik, silakan kunjungi http://lmimadiun.blogspot.com, ada beberapa rekening untuk penyaluran Qurban. 
 
JIKA KITA SUDAH IKHLAS BERQURBAN, MAKA AKAN SEMAKIN TERASA MANFAATNYA JIKA YANG MENERIMA DAGING QURBAN KITA ADALAH MEREKA YANG TIDAK MAMPU MEMBELI DAGING DAN HANYA MEMAKAN DAGING PADA HARI RAYA QURBAN. Wallahu a'lam.
 
 
 

__._,_.___
Recent Activity:
Free download [Internet Explorer/Firefox]:
Hidayahnet Toolbar [no virus, adware, malware etc]
http://hidayahnet.ourtoolbar.com

--------------------------------------------------------------------------
**Boycott Israel**Support Palestine**

All views expressed herein belong to the individuals concerned and do not in any way reflect the official views of Hidayahnet unless sanctioned or approved otherwise.

If your mailbox clogged with mails from Hidayahnet, you may wish to get a daily digest of emails by logging-on to http://www.yahoogroups.com to change your mail delivery settings or email the moderators at hidayahnet-owner@yahoogroups.com with the title "change to daily digest".

--------------------------------------------------------------------------

Affiliates:
iPerintis - eGroup untuk Saintis dan Jurutera Muslim 
http://groups.yahoo.com/group/iperintis/

Hidayahnet Toolbar [no virus, adware, malware etc]
http://hidayahnet.ourtoolbar.com

Recommended sites:
Angkatan Belia Islam Malaysia  : http://www.abim.org.my
Ikram Malaysia                 : http://www.ikram.org.my
Palestinkini Info              : http://www.palestinkini.info
Partai Keadilan Sejahtera      : http://pk-sejahtera.org
Fiqh Siber                     : http://al-ahkam.net/
The Muslim Brotherhood         : http://ikhwanweb.com
Hidayahnet website             : http://hidayahnet.multiply.com/ 
MARKETPLACE

Stay on top of your group activity without leaving the page you're on - Get the Yahoo! Toolbar now.

.

__,_._,___

No comments:

Post a Comment